0
Kata-Kata Mutiara Sahabat
Posted by Unknown
on
16.49
in
Info Unik
Sebagai permulaan kita akan mulai dengan berbagai kata-kata mutiara dari para sahabat Nabi Muhammad SAW
Jika tidak karena takut dihisab, sesungguhnya aku akan perintahkan membawa seekor kambing, kemudian dipanggang untuk kami di depan pembakar roti.
(Sayidina Umar bin Khattab)
Barangsiapa takut kepada Allah SWT nescaya tidak akan dapat dilihat kemarahannya. Dan barangsiapa takut pada Allah, tidak sia-sia apa yang dia kehendaki.
(Sayidina Umar bin Khattab)
Wahai Tuhan, janganlah Engkau jadikan kebinasaan umat Muhammad SAW di atas tanganku. Wahai Tuhanku, umurku telah lanjut dan kekuatanku telah lemah. Maka genggamkan (matikan) aku untukMu bukan untuk manusia.
(Sayidina Umar bin Khattab)
-Orang yang banyak ketawa itu kurang wibawanya
-Orang yang suka menghina orang lain, dia juga akan dihina
-Orang yang menyintai akhirat, dunia pasti menyertainya
-Barangsiapa menjaga kehormatan orang lain, pasti kehormatan dirinya akan terjaga
(Sayidina Umar bin Khattab)
Cukuplah bila aku merasa mulia karena Engkau sebagai Tuhan bagiku dan cukuplah bila aku bangga bahawa aku menjadi hamba bagiMu. Engkau bagiku sebagaimana yang aku cintai, maka berilah aku taufik sebagaimana yang Engkau cintai.
(Sayidina Ali Karamallahu Wajhah)
Tapi seorang teman tetaplah seorang manusia, yang terkadang menjadi baik dan bisa juga menjadi jahat. Ya terkadang seseorang yang kita sebuh sahabat bisa menjadi penghianat, bahkan lebih menyakitkan karena mereka adalah orang yang kita percayai namun malah menikat kita dari belakang. Dan bagaimana kita menggambarkan fenomena ini, saya pikir salah satu jalan terbaik adalah memberi sebuah nasehat dalam bentuk sekumpulan kata mutiara :
Untaian katamu ternyata palsu
Janji indah telah kau ingkari
Untuk terus menjadi sahabatku
Tahukah kau sobat???
Dan dibawah ini adalah kumpulan kata-kata mutiara yang menggambarkan sahabat sejati atau selamanya. mereka adalah orang-orang yang selalu berada disamping kita baik bahagia atau sedih. Mereka tidak pernah sekalipun mengambil untung dari persahabatan. Mengapa? Karena mereka hanya ingin berteman dengan kita. Semuanya blogbintang tulis dari quote bahasa inggris..
A friend is one who knows you and loves you just the same.
Elbert Hubbard
A friend should be one in whose understanding and virtue we can equally confide, and whose opinion we can value at once for its justness and its sincerity.
Robert Hall
A friend to all is a friend to none.
Aristotle
A friendship can weather most things and thrive in thin soil; but it needs a little mulch of letters and phone calls and small, silly presents every so often – just to save it from drying out completely.
Pam Brown
A friendship founded on business is better than a business founded on friendship.
John D. Rockefeller
A hug is like a boomerang – you get it back right away.
Bil Keane
Anda ingin menambahkan kata-kata mutiara yang berhubungan dengan sahabat. Baik itu dengan tema sahabat sejati, Nabi SAW, penghianat, selamanya atau malah ingin membuat quote dalam bahasa inggris. Silahkan kirimkan saja di form komentar dibawah ini.
Sumber : http://blogbintang.com
Posting Komentar